Rabu, 07 Juli 2010

Pendekar Harum



Sudah takdir berebut dengannya
Sudah takdir harus bersandiwara
Gerbang kemenangan milik siapa
Kugagal lepas belenggu diri
Berapa nilai dari kasih dan cinta?
Kasih dan cinta hanyalah nafsu belaka
Berapa nilai duka dan benci?
Duka dan benci hanyalah keluhan manusia
Bumi dan langit begitu luas
Dimanakah kenangan tempatku
Ombak besar dari Selatan dan Utara
Tidak pernah kutakuti
Bumi dan langit begitu luas
Apa yang ditakdirkan oleh-Nya
Nama yang harum membuat kita
Ternama di dunia ini selamanya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar